1. Boleh dihukum
Pada suatu ruang kelas,seorang murid menanyakan sesuatu pada gurunya.
Murid :"Pak,bolehkah seseorang dihukum untuk sesuatu yang sama sekali belum diperbuatnya?".
Guru :"Oh,tentu saja tidak.seseorang hanya boleh dihukum untuk perbuatan yang telah dilakukannya".
Murid (sambil menarik napas lega):"Alhamdulillah,Pak,saya belum mengerjakan PR".
Guru :"haaa...h??!".
2. Jangan coba-coba.
Disebuah rumah sakit,seorang dokter sedang memeriksa seorang pasien yang sudah berumur 70 tahunan.
Dokter :"Kek,setelah saya periksa,nampaknya rasa sakit dikaki kanan kakek itu akibat dari penyakit rematik".
Kakek :"emangnya penyakit rematik itu apa sih dok?".
Dokter :"rematik adalah salah satu penyakit yang menyerang persendian. Penyakit itu dapat disebabkan bermacam macam hal,dan salah satunya adalah karena usia kakek sudah tua...".
Kakek :"lho...lho...lho?!,dokter jangan coba coba membohongi saya ya!,kaki saya yang sebelah kiri umurnya sama dengan yang sebelah kanan tapi tidak sakit apa apa tuh".
Dokter :"#¥%$£§¿???".
Baca juga :
Guyonan kaki lima
Sakit parah
Mendarat dilaut
0 comments:
Post a Comment
Silakan tinggalkan komentar anda dengan komentar yang baik dan benar yang berkaitan dengan artikel diatas tanpa ada iklan,dan hal-hal yang berbau SARAyang tentunya bersifat membangun agar blog ini bisa lebih baik lagi.Terimaksih